PRODUK UNGGULAN
SMK NEGERI 6 BANDUNG |

|
TRAKTOR
TANGAN MULTI GUNA
KANGGURU |
Indonesia merupakan negara
agraris yang memerlukan peralatan mekanisasi pertanian. Alat tersebut tentunya harus yang
praktis serta serba guna, dalam arti satu alat dapat mengerjakan lebih dari satu fungsi
pekerjaan pertanian. |
Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, SMK
Negeri 6 Bandung dengan PPPG Teknologi Bandung menciptakan
traktor tangan multiguna. Multiguna dalam arti bahwa traktor ini memiliki kemampuan : membajak tanah, menghancurkan
bongkahan tanah, meratakan
tanah, memompa air, hingga memisahkan
butir-butir padi dari tangkainya, dan dilengkapi alat penerangan. Data
teknis traktor tangan. |
Inilah hasil karya SMK
Negeri 6 Bandung yang dibuat memakai mesin CNC. Papan Catur dan spare part mesin bisa dibuat dengan ketelitian tinggi serta rapih. |
PRODUK MESIN
CNC |
 |
|
|
|
|